Thursday, April 24, 2025

Posts Subscribe to This BlogComments

Follow Us

Jumat, 24 September 2010

NEGARA-NEGARA MAJU

G-8 adalah singkatan dari Group of Eight atau Kelompok Delapan yang merupakan koalisi delapan negara termaju di dunia yaitu Prancis, Jerman, Italia, Jepang, Inggris, Amerika Serikat, Kanada dan Rusia. Dominasi ekonomi dan politik negara G-8 merupakan ancaman yang serius karena kelompok negara tersebut berjumlah hanya 14 persen dari total populasi dunia, tetapi menguasai 63 persen atau sekitar dua...
Read More...

SEJARAH KOMPUTER

Sejak dahulu kala, proses pengolahan data telah dilakukan oleh manusia. Manusia juga menemukan alat-alat mekanik dan elektronik untuk membantu manusia dalam penghitungan dan pengolahan data supaya bisa mendapatkan hasil lebih cepat. Komputer yang kita temui saat ini adalah suatu evolusi panjang dari penemuan-penemuan manusia sejah dahulu kala berupa alat mekanik maupun elektronik.    ...
Read More...

KECERDASAN SPIRITUAL

Pada suatu hari seorang guru fisika disebuah sekolah menengah menerangkan kepada para siswanya bahwa hidup manusia tidak lain adalah proses pembakaran. Mendengar keterangan sang guru itu, seorang siswa secara spontan melontarkan suatu pertanyaan tajam yang bernada menggugat,"kalau begitu, lalu apa artinya hidup manusia didunia ini?" (Frankl, dalam Koeswara, 1992). Pembicaraan mengenai SQ atau kecerdasan...
Read More...

10 HEWAN TERCEPAT DI DUNIA

1. CHEETAH - 70 Mil/jam (112 Km/jam) Cheetah adalah mahluk hidup tercepat yang pernah hidup didaratan, bisa mencapai kecepatan 112 km/jam sampai 120 km/jam hanya pada lintasan sepanjang 460m (500yard), kemampuannya berakselerasi juga tidak bisa ditandingi...
Read More...

Kamis, 23 September 2010

SIR ISAAC NEWTON

Isaac Newton dilahirkan pada tanggal 4 Januari 1643 [KJ: 25 Desember 1642] di Woolsthorpe-by-Colsterworth, sebuah hamlet (desa) di county Lincolnshire. Pada saat kelahirannya, Inggris masih mengadopsi kalender Julian, sehingga hari kelahirannya dicatat...
Read More...

PENCEMARAN UDARA

Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan kesehatan manusia, hewan, dan tumbuhan, mengganggu estetika dan kenyamanan, atau merusak properti. Pencemaran udara...
Read More...

10 TEMPAT PALING MISTERIUS DI DUNIA

1. Pulau Paskah Pulau ini berada di antara Tahiti dan Chili, dan meraih popularitas internasional karena patung kolosal yang luar biasa berbentuk wajah manusia. Tiap patung tingginya adalah 14 kaki (sekitar 4 meter), berat sekitar 14 dan terbuat dari batu vulkanis, dan merupakan hasil karya dari masyarakat Rapa Nui. Sampai sekarang belum diketahui bagaimanakah patung ini dibuat dengan teknologi...
Read More...

Page [26]123 .. 26

Recent Post

Banner Saya Dan Sobat

Klik untuk melihat banner
Klik
Create your own banner at mybannermaker.com!
Create your own banner at mybannermaker.com! Create your own banner at mybannermaker.com!
BANNER SOBAT

Ngobrol bareng


ShoutMix chat widget

Counter

 

Profil

Foto Saya
Shofiyyuddin
Nama : Shofiyyuddin TTl : Malang,19-10-1997 Sekolah: SMPN 5 Bogor
Lihat profil lengkapku

Followers

Total Tayangan Halaman

Alexa Rank