Posts Subscribe to This BlogComments

Follow Us

Jumat, 24 September 2010

NEGARA-NEGARA MAJU

G-8 adalah singkatan dari Group of Eight atau Kelompok Delapan yang merupakan koalisi delapan negara termaju di dunia yaitu Prancis, Jerman, Italia, Jepang, Inggris, Amerika Serikat, Kanada dan Rusia. Dominasi ekonomi dan politik negara G-8 merupakan ancaman yang serius karena kelompok negara tersebut berjumlah hanya 14 persen dari total populasi dunia, tetapi menguasai 63 persen atau sekitar dua per tiga Produk Domestik Bruto dunia yang setara dengan 28 triliun dolar.

Negara-negara G-8 juga menguasai 48 persen dari jumlah kekuatan dalam voting atau pengambilan suara di Dana Moneter Internasional (IMF). Keadaan yang serupa juga terjadi dalam lembaga Bank Dunia dan berbagai perjanjian perdagangan di forum Organisasi Perdagangan Dunia (WTO).

Related Post



0 komentar:

Posting Komentar

Recent Post

Banner Saya Dan Sobat

Klik untuk melihat banner
Klik
Create your own banner at mybannermaker.com!
Create your own banner at mybannermaker.com! Create your own banner at mybannermaker.com!
BANNER SOBAT

Ngobrol bareng


ShoutMix chat widget

Counter

 

Profil

Foto Saya
Shofiyyuddin
Nama : Shofiyyuddin TTl : Malang,19-10-1997 Sekolah: SMPN 5 Bogor
Lihat profil lengkapku

Followers

Total Tayangan Halaman

Alexa Rank